Monday, September 26, 2011

Kota Kebudayaan Nanjing


Nanjing, ibu kota provinsi Jiangsu, dikenal sebagai salah satu dari empat kota kuno di negeri China. Tiga buah kota lain adalah Beijing, Xi'an dan Luoyang.

Dalam sejarah Cina, Nanjing merupakan ibu kota untuk enam Dinasti termasuk Dinasti Song. Pada zaman Dinasti Ming dan Dinasti Qing pula, Nanjing mencapai kemakmuran dari segi kebudayaan. Oleh krn itu, ada sejumlah besar warisan budaya yang bernilai dari zaman-zaman tersebut di Nanjing.
Sungai Qinhuai

Di Nanjing, bukan saja ada warisan budaya yang mengagumkan, Anda juga bisa menyaksikan panorama alam yang indah. Sungai Qinhuai mengalir melalui kota Nanjing. Kalau Anda bepergian dengan naik perahu di sini, Anda bisa melihat banyak bangunan dan rumah yang dibangun ratusan tahun yang lampau.

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.