Wednesday, March 14, 2018

Pilot cantik asal China Eastern Airlines

Bulan Februari tahun ini, seorang perempuan kelahiran tahun 1994 asal provinsi Anhui menjadi pilot wanita pertama yang berpartisipasi dalam operasi penerbangan di perusahaan penerbangan China Eastern Airlines cabang Anhui. Menurut data laporan tahunan perkembangan pilot penerbangan sipil China, hingga akhir tahun 2017, jumlah pilot wanita maskapai penerbangan domestik China telah mencapai 713 orang.








Related Posts:

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.