Sunday, March 25, 2018

Masjid Daxuexixiang di kota Xi'an






Kota Xi'an pernah menjadi ibukota China pada zaman Dinasti Tang pada 618 sampai 907 Masehi. Selain dari kota istana, yaitu akomodasi Kaisar dan kedudukannya berbagai departemen administrasi pemerintah, daerah yang lain di kota Xi'an telah dibagi menjadi beberapa "Fang" yang tersusun program yang mirip papan catur. "Fang" yang didiami penduduk Muslim dikenal sebagai "Huifang" yang sering mengeliling sebuah masjid. Jadi, beberapa buah masjid, baik kecil atau besar, ada di daerah hunian orang Islam kota Xi'an hingga saat ini. diantara semua masjid di daerah tersebut, Masjid Huajuexiang yang juga disebut Masjid Agung Xi'an dan Masjid Daxuexixiang merupakan dua masjid yang terkenal dan terkuno di kota Xi'an.

Related Posts:

  • Masjid Lingtang.Kota Gaoyou, Provinsi Jiangsu-China Area Lingtang merupakan satu-satunya pemukiman etnis hui yang beragama Islam di Kota Gaoyou, Provinsi Jiangsu. Masjid Lingtang terdaftar sebagai peninggalan sejarah tingkat provinsi berada di bagian utara pemuki… Read More
  • Arsitektur Masjid Selatan Xuanhua Daerah Xuanhua Kota Zhangjiakou, Provinsi Hebei terletak di lokasi yang strategis dan menjadi rebutan pihak militer sejak zaman dahulu. Berbagai jenis budaya yang berasimilasi sejak ribuan tahun menciptakan budaya … Read More
  • Masjid Taipei di Taiwan Masjid Taipei merupakan masjid yang terbesar di Taiwan ROC. Persatuan Islam Taiwan juga bermarkas di masjid tersebut. Pada tahun 1949, tim militer Partai Kuomintang mundur dari daratan ke Taiwan. Sekitar 20 ribu orang… Read More
  • Masjid Kaohsiung di Kota Kaohsiung, Taiwan Masjid Kaohsiung di Kota Kaohsiung, Taiwan dibangun oleh anggota militer dan politisi beragama Islam yang bermigrasi dari daratan pada Januari 1949. Awalnya, masjid itu hanya merupakan sebuah surau yang luasnya 27 met… Read More
  • Masjid Gaotou di Hebei-China Masjid Gaotou terletak di bagian barat daya Desa Gaotou Daerah Otonom Etnis Hui Kabupaten Wuji Provinsi Hebei. Masjid yang luasnya 4,567 meter persegi itu dibangun pada tahun 1541. Arsitektur masjid itu bercirikan … Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.