Saturday, March 19, 2016

Sistem pertahanan udara Myanmar

Komando Pertahanan udara Myanmar dibentuk selama akhir 1990-an tapi tidak sepenuhnya operasional sampai akhir tahun 1999. kemudian berganti nama menjadi Biro Pertahanan Udara di awal 2000-an. Pada awal tahun 2000, Tatmadaw, (Junta Militer Myanmar) mendirikan Myanmar Integrated Air Defence System (MIADS) dengan bantuan dari Rusia dan China.

Rudal HQ-12 buatan China yang memperkuat MIADS bersama dengan rudal BUK-M1



Related Posts:

  • AGM-88Rudal anti-radiasi berkecepatan tinggi, rudal ini beratnya 364 kilogram, dengan jarak tembak 148 kilometer. rudal jenis in i digunakan oleh jet tempur F-15K angkatan udara Korea selatan. … Read More
  • Tentara India di kirim ke RusiaTentara Rusia dan tentara India dalam beberapa hari terakhir sangat sibuk, kedua tentara tersebut saat ini berada latihan bersama. latihan ini melibatkan sekitar 900 orang tentara. … Read More
  • Bus otonom EZ10Perusahaan kereta api Jerman Deutsche Bahn telah memperkenalkan bus otonom untuk mengantar penumpang melewati rute yang telah diprogram di Bavaria. Jika terjadi keadaan darurat, supir bisa mengendalikan dengan joystick. Kenda… Read More
  • AIM-9XSalah satu rudal udara-ke-udara tempur terbaik di dunia - AIM-9X, yang berjarak tembak 22 km, saat ini digunakan oleh pesawat tempur F-15K Angkatan Udara Korea. Panel display menunjukkan harga rudal ini $ 129.000. … Read More
  • Rudal udara-ke-udara AIM-120C Pesawat tempur F-15K Angkatan Udara Korea menggunakan rudal udara-ke-udara AIM-120C jarak menengah buatan AS, rudal ini memiliki jarak tembak 68 km. dari Panel display rudal jenis ini seharga $ 779.000. … Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.