Thursday, August 4, 2016
China Transit Elevated Bus sedang menjalani uji coba
China Transit Elevated Bus (TEB) sedang menjalani tes jalan di Provinsi Hebei, China utara, Tes berlangsung di Kota Qinhuangdao, untuk melakukan evaluasi sistem pengereman, drag dan konsumsi daya, menurut tebtech, sebuah perusahaan yang membantu membangun TEB tersebut.
TEB dirancang untuk membantu mengatasi kemacetan lalu lintas. karena posisi Kompartemen penumpang yang tinggi sehingga memungkinkan mobil lain untuk lewat di bawah bus ini atau di sebut juga bus mengangkang.
kompartemen bus panjangnya 22 meter, lebar 7,8 meter dan dapat membawa 300 penumpang.
TEB telah menarik minat dari pemerintah di Brazil, Perancis, India dan Indonesia.
Related Posts:
Pemukiman Etnis minoritas Ewenki di China Etnis minoritas Ewenki di China kebanyakan bermukim di Daerah Otonom Mongolia Dalam dan di kabupaten Nahe Provinsi Heilongjiang, di mana mereka tinggal bersama-sama dengan orang Mongolia, Han dan Oroqen. Orang-orang Ewe… Read More
Roket Long March-5 tiba di pelabuhan Qinglan di HainanKontainer yang memuat .bagian-bagian dari roket Long March-5, roket pembawa terbesar China, sedang dipindahkan dari kapal Yuanwang-21 ke Pelabuhan Qinglan di Wenchang, Provinsi Hainan, China selatan, roket ini di bawah … Read More
Tank Taiwan yang mengalami kecelakaan saat latihanKecelakaan menimpah sebuah tank Tiger Taiwan dalam suatu latihan militer, dimana moncong merian tank mengalami kerusakan dan ledakan namun tidak menimbulkan korban. sebelumnya juga di beritakan sebuah Tank militer Taiwan ter… Read More
Pesawat dinas para pemimpin dunia di Hangzhou-China Foto yang menunjukkan pesawat KePresiden Rusia yang mengantar presiden Vladimir Putin dan rombongan, mendarat di landasan di Bandara Internasional Xiaoshan Hangzhou, di kota Hangzhou, ibukota Provinsi Zhejiang, China timur… Read More
Presiden Jokowi mengunjungi Markas Alibaba di ChinaPresiden Indonesia Joko Widodo (kiri) dan istrinya mengunjungi markas E-Commerce Alibabai, disertai dengan Jack Ma (tengah) sebagai ketua Alibaba Group, kantor pusat Alibaba berada di Hangzhou, Provinsi Zhejiang China Timur. … Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.