Update gambar kapal landing Platform deck Angkatan Laut China terbaru
yang di beri nama Yimengshan no lambung 988 dan bertugas di armada laut
timur China, ini adalah kapal LPD terbesar dengan perpindahan beban
penuh lebih dari 20.000 ton, dan memiliki kemampuan siluman.
Berikut gambar bagian dalam dari kapal LPD 071 Yimengshan.
Saturday, February 20, 2016
Home »
China Military
» Ruangan Loading pada kapal LPD Yimengshan
Ruangan Loading pada kapal LPD Yimengshan
Related Posts:
Pejabat senior militer China berkunjung ke AS Pejabat senior militer China Fan Changlong meninggalkan Beijing menuju ke Amerika Serikat, ini merupakan kunjungan pemimpin militer China tertinggi ke negara itu sejak transisi kepemimpinan China pada tahun 2012. Fan, wakil… Read More
Kapal angkatan laut China tiba di Italia Kapal angkatan laut China dari misi pengawalan armada kesembilan belas yang terdiri dari kapal Frigate Weifang, dan Linyi, serta kapal pasokan logistik Weishanhu kapal tiba di pangkalan angkatan laut Taranto di Italia selatan… Read More
Tim bantuan PLA dalam penyelamatan kapal Bintang timur Masyarakat berdiri di sisi jalan raya untuk mengucapkan selamat tinggal kepada pasukan PLA yang terlibat dalam upaya penyelamatan kapal bintang timur (East Start) yang tenggelam di sungai Yangtze. … Read More
Menara 055Pembangunan menara kapal perusak type 055, pada gambar terlihat bahwa sistem elektronik mulai dipasang di atas tiang 055. … Read More
Pelatihan menembak dari helikopter Kodam lanzhouPasukan PLA dari Daerah Militer Lanzhou melakukan latihan penerbangan helikopter militer dengan di dukung oleh senapan mesin, pelatihan penerbangan sambil menembak sasaran. Pelatihan dalam rangka meningkatkan tingkat baru pen… Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.