Film animasi tiga dimensi (3D) China, Monkey King: Hero is Back ditayangkan di 60 negara di dunia dan menciptakan rekor baru untuk penjualan film animasi 3D China.
Film animasi yang telah memperoleh USD 150.47 juta itu menjadi film animasi China yang berhasil mencatat penjualan paling tinggi dalam sejarah perfilman China.
Monkey King: Hero is Back menjual hak distribusi film yang bernilai 4 juta dolar Amerika ke lebih 60 negara di seluruh dunia. Film ini juga menghiasi kulit majalah SCREEN and Animation edisi bulan November.
Friday, November 13, 2015
Fiml Animasi 3D Monkey King: Hero is Back
Related Posts:
Ilmuawan China membuat kemajuan dalam membuat matahari buatan Sebuah tim ilmuwan China di Hefei, ibukota Provinsi Anhui China timur, telah membuat terobosan belum pernah terjadi sebelumnya pada perangkat energi generasi yang akan membuat satu langkah lebih dekat untuk mengubah ener… Read More
Terowongan danau Donghu di ChinaTerowongan di bawah danau Donghu di Wuhan, ibukotaProvinsi Hubei China tengah, terowongan Donghu Lake, terowongan terpanjang di China di bawah danau, terowongan ini panjangnya 10,6 kilometer. … Read More
Kegiatan budaya di Xinjiang dalam menghibur penduduk di musim dinginAktivitas menghayati kesenian di musim dingin diadakan di Balai Budaya Hanikatamu, kabupaten Kuqa, Daerah Otonom Uigur Xinjiang, China. Kegiatan tersebut bertujuan untuk menghibur penduduk di daerah tersebut ketika musim din… Read More
Muda-Mudi di China pasang Iklan untuk menolak pernikahan dini Tak selamanya orang ingin menikah muda. Begitu yang dialami sejumlah anak muda China. Bahkan mereka nekat memasang iklan komersial karena menolak menikah muda.Iklan itu mereka pasang pada salah satu stasiun kereta api di Be… Read More
Semakin banyak Turis China berkunjung ke Bali Konsul Jenderal China untuk Denpasar Hu Yinquan kemarin menyatakan, semakin bayak orang China memilih Pulau Bali sebagai tujuan wisata. Menurut statistik resmi Indonesia, pada 2015, sebanyak 688.000 wisatawan asal China ber… Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.