Sunday, August 9, 2015
Home »
China Military
» Torpedo meluncur dari kapal perang China
Torpedo meluncur dari kapal perang China
Sebuah latihan angkatan laut skala besar China di laut China selatan yang berakhir pada akhir Juli adalah demonstrasi senjata terbesar PLAN sampai saat ini, menurut media berita China.
Latihan yang berlangsung selama 10-hari, melibatkan lebih dari 100 kapal dan puluhan pesawat. Media China melaporkan bahwa beberapa batalyon dari Artileri Angkatan Kedua, yang mengoperasikan DF-21d rudal balistik anti kapal, juga ikut ambil bagian.
rekaman video siaran di TV China menunjukkan peluncuran rudal HHQ-16 rudal permukaan-ke-udara , rudal anti-kapal YJ-83, mortir anti kapal selam, dan senjata lainnya
Yang Lebih signifikan adalah gambar roket anti-kapal selam (ASROC) -jenis torpedo pembawa rudal, ditembakkan dari sistem peluncuran vertikal kapal frigate 054A 'Jiangkai II'. beberapa sumber menyatakan ini merupakan rudal CY-5.
Juga disiarkan di televisi China adalah rekaman dari pesawat pembom jarak jauh Xian H-6, yang dipersenjatai dengan ranjau laut yang kemudian dijatuhkan di atas laut dengan menggunakan parasut ..
Related Posts:
Peluncuran rudal jelajah pedang - 10Peluncuran rudal jelajah DH- 10 adalah rudal jelajah yang dikembangkan oleh China (CASIC.) DH-10 adalah rudal jelajah generasi kedua (LACM) dan terintegrasi sistem navigasi inersia, GPS, Beidou dan pihak Pentagon m… Read More
Kapal perang China tiba di BrasilKapal angkatan laut China kemarin (22 Oktober 2013) tiba di Rio de Janeiro Brasil dan mendapat sambutan hangat dari para pengunjung, Kapal angkatan laut China akan berada di Brazil selama 5 hari untuk melakukan berbagai misi… Read More
J-11B dengan mesin local WS TaihangPesawat tempur China J-11B dengan mesin local WS Taihang sedang terbang diatas dataran tinggi Tibet. … Read More
Uji coba penembakan rudal balistik DF-4China melakukan uji coba penembakan rudal balistik Dongfeng-4 yang dapat menjangkau Guam AS, rudal DF-4 memiliki jangkauan 4000-4750km dan mampu membawa beberapa hulu ledak nuklir. … Read More
Dentuman Meriam 57mm PLA Latihan penembakan Meriam 57mm anti pesawat PLA. … Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.