Tuesday, May 26, 2015

Tunxi dijuluki "setengah jalan setengah air"

Tunxi, jalan lama yang bangunannya bernuansa zaman Dinasti Ming dan Qing, terkenal dengan pemandangan yang menyerupai lukisan klasik China "Qing Ming Shang He Tu", yang menggambarkan suasana di tepi sungai saat Festival Qingming.

Tunxi terletak di wilayah paling selatan provinsi Anhui, yang kini dinamai kota Huangshan. Pemandangan alamnya sangat mempesona. Sungai Shuai, Sungai Heng dan Sungai Xin'an bertemu di sini dan mengalir melintasi kota tersebut. Selain itu, kota tersebut juga dikelilingi oleh pegunungan yang menghijau. Kondisi ini menyebabkan Tunxi dijuluki "setengah jalan setengah air" yang terlihat begitu menawan hati.


0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.