Gunung Shenglian terletak di pegunungan bagian barat daya Beijing yang berjarak 90 kilometer dari pusat kota Beijing ibukota China.
Gunung ini juga disebut "gunung teratai kecil" karena seluruh gunung ber bentuk kelopak bunga teratai yang kecil.
Gunung Shenglian merupakan tempat ibadah bagi agama Buddha dan ajaran Tao.
Konon, Mahadeva menjadi dewa setelah makan beras suci dan minum air suci yang berasal dari sebuah danau di gunung ini.
Kuil-kuil Buddha mulai dibangun sejak zaman Dinasti Ming, sedangkan ajaran Tao juga secara bertahap berkembang di sini.
Sunday, August 6, 2017
Home »
China Wisata
» Tujuan Wisata Gunung Shenglian
Tujuan Wisata Gunung Shenglian
Related Posts:
Pemandangan bunga tulip di kaki gunung Wan'shan di kota LuoyangFoto yang menunjukkan pemandangan bunga tulip di kaki gunung Wan'shan di kota Luoyang, provinsi Henan, China tengah. … Read More
Patung Budha di gua - Yungang China Foto yang menunjukkan patung Buddha di salah satu gua dari Yungang Grottoes, sebuah situs Buddha berusia 1.500 tahun di Provinsi Shanxi, China utara. Terdaftar sebagai situs Warisan Dunia UNESCO pada tahun 2001, Yungang Grott… Read More
Danau Pangong Tso danau antara China dan IndiaPangong Tso Lake terletak di utara Ngari Prefecture. Meskipun tidak memiliki makna keagamaan, itu adalah sebuah danau besar yang terkenal. Bagian barat yang termasuk dalam wilayah Kashmir, airnya terasa asin, sehingga jarang … Read More
Batu dengan ukiran naga berusia 1000 tahunSebuah batu dengan ukiran naga di pamerkan untuk umum setelah renovasi selama dua bulan di Kota Meishan, Provinsi Sichuan barat daya China, terletak di lereng bukit, struktur dibangun pada Dinasti Song (960- 1279) dan memilik… Read More
Milarepa Pavilion: Pavilion Tibet Seratus tahun yang lalu, pengikut Buddha Tibet membangun candi ini di Gansu yang didedikasikan untuk orang suci Tibet yang terhormat Milarepa. Setiap lapisan paviliun merupakan era dan tema yang berbeda. Berjalan di dala… Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.