Thursday, February 23, 2017

Pesta Lampion Taiwan


Pesta Lampion yang jatuh pada hari ke 15 menurut kalender China adalah acara penutup keramaian Tahun Baru Imlek. Pesta Lampion Taiwan merupakan kegiatan resmi terbesar yang dirayakan di seluruh pulau setiap tahun. Pesta ini menampilkan mobil-mobil berhias yang simbolik, ribuan lampion berbagai bentuk, warung makanan tradisional, konser dan banyak lagi kegiatan lainnya.

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.