Saturday, August 6, 2016

Pesta obor masyarakat etnik Yi




Pesta obor / Torch adalah perayaan tradisional masyarakat etnik Yi yang tinggal di provinsi Yunnan, selatan China, yang biasanya dilaksanakan pada hari ke-24 atau 25 bulan keenam menurut kalendar tradisional China.

Walaupun terdapat beberapa legenda tentang asal usul pesta itu, namun semuanya ada kaitan dengan pemujaan etnik Yi terhadap api.

Masyarakat etnik Yi merayakan pesta yang berlangsung selama tiga hari itu karena mereka memuja api dan berharap agar api dapat membunuh serangga perusak demi menjamin tanaman subur dan panen yang lumayan.

Pada Pesta Obor, penduduk setempat mengadakan upacara pemujaan terhadap dewa-dewi dan nenek moyang supaya hewan ternak berkembang biak dengan baik dan hasil padi melimpah ruah.

Pemuda dan pemudi menyalakan obor api dengan menggunakan kayu dan berjalan mengelilingi kampung mereka, ssetelah itu menyanyi dan menari, atau mengadakan perlombaan kuda,

Related Posts:

  • Mesjid di Hotan-ChinaMasjid Jiaman merupakan salah satu masjid terbesar di Kota Hotan, Daerah Otonom Uigur Xinjiang, China. Masjid itu dibangun pada tahun 1875 Masehi dan dibangun kembali oleh otoritas pada tahun 1997. Bangunan masjid itu berciri… Read More
  • Sekilas tentang Umat Islam di KasgharPenduduk Kasghar berjumlah 4 juta orang, 90 persen penduduk Kashgar mayoritas adalah Etnis Uigur yang beragama Islam. Tak heran arsitektur, pakaian dan makanan di sini dipengaruhi etnis Uigur selain ada campuran pengaruh dar… Read More
  • Tradisi pernikahan Masyarakat Muslim Bonan di ChinaPara Imam berdoa untuk pengantin baru dengan kata "Nikaha". Pengantin baru dihiasi dengan kain merah yang melambangkan kebahagiaan.Inilah sesi "pukul tua mertua". dalam tradisi masyarakat suku minoritas Bonan di China. Setel… Read More
  • Ikon China di duniaIkon tentang China di dunia bukan lah Label "Made In China" atau Selebritis terkenal semacam Jacky chan atau Jet lee, atau Universitas Xinhua, atau Film semacam Crouching tiger Hidden Dragon, tetapi ikon tentang China yg sebe… Read More
  • Etnik Korea di ChinaEtnis Minoritas Korea termasuk dalam 13 besar kelompok Etnis Minoritas di China.Kelompok etnis yang juga dikenal dengan nama Chaoxian (juga ditulis sebagai 'Korea'), total penduduk 1.923.842 menurut sensus yang diambil pada … Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.