Tuesday, January 26, 2016
Presiden China bertemu pemimpin tertinggi Iran
Setelah mengakhiri kunjungan di Iran, Presiden China, Xi Jinping pulang kembali ke China. Sebelumnya, Presiden Xi bertemu dengan pemimpin tertinggi Iran, Ayatollah Ali Khamenei di Teheran.
Xi menyatakan bahwa China selalu menganggap Iran sebagai mitra yang baik, Kedua negara ini dapat meningkatkan kerjasama dalam bidang infrastruktur, konektivitas, industri dan sumber energi dalam rangka inisiatif "Satu sabuk dan satu jalan".
Khamenei menyanjung tinggi prestasi China dalam pembangunan negara serta dukungan Beijing terharap Teheran. Menurut dia, selaku negara penting di jalur sutra, Iran sudi memberi kontribusi dalam pembangunan jalan tersebut.
Selain itu, ketika bertemu dengan Ketua Parlemen Iran, Ali Larijani, Presiden Xi mengatakan, solusi masalah nuklir Iran tidak hanya bermanfaat bagi menciptakan kedamaian dan stabilitas di Asia Barat, tetapi juga sesuai dengan kepentingan bersama negara-negara di wilayah itu bahkan dunia.
Xi juga menegaskan, kegiatan interaksi antara badan perumusan hukum adalah komponen penting dalam menjalin kemitraan strategis komprehensif China-Iran. Jadi, para pihak harus memperbaiki sistem interaksi yang ada demi merapatkan lagi hubungan di berbagai tingkat.
CRI
Related Posts:
Uji coba kereta Maglev kecepatan sedang di ChinaDua kereta maglev kecepatan sedang-rendah sedang diuji di Changsha, Provinsi Hunan - China, jalur maglev kecepatan sedang-rendah, dengan panjang18,5 kilometer dari Stasiun Changsha Selatan ke Bandara Huanghua akan mulai berop… Read More
Panchen Lama 11 Bainqen Erdini Qoigyijabu (depan L), Panchen Lama 11, salah satu dari dua orang yang paling dihormati sebagai "Budha hidup" dalam Buddhisme Tibet, sedang berkunjung ke Biara Tashilumpo di Xigaze, Daerah Otonomi Tibet barat… Read More
Tembikar khas UygursInilah barang tembikar tradisional Uygur yang terletak di satu toko di Xinjiang. Tembikar merupakan kerajinan tangan yang populer di kalangan warga minoritas Uygur di China. … Read More
Sistem pembayaran cerdas Via HP dipromosikan di WuzhenPelanggan menggunakan telepon genggamnya untuk membayar tagihan di sebuah bar kopi di Wuzhen, Provinsi Zhejiang - China, sebuah proyek pembayaran cerdas dipromosikan oleh pemerintah daerah dan Bank Pertanian China sejak bulan… Read More
IS rilis lagu dalam bahasa China Obama berbicara tentang kampanye pemerintah terhadap ancaman teroris, menyusul serangan pekan lalu di California AS Sebuah Lagu ekstremis yang dinyanyikan dalam bahasa Mandarin di tujukan untuk para pengikut Islam di China… Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.