Monday, August 18, 2014
Jalur kereta api Lhasa - Shigatse beroperasi
Sebuah jalur kereta api kedua di barat daya Daerah Otonomi Tibet China, perpanjangan dari kereta api Qinghai-Tibet, yang merupakan jalur kereta api tertinggi di dunia, secara resmi mulai beroperasi pada hari Jumat kemarin. Kereta api dengan panjang jalur 251 km-menghubungkan ibukota daerah Lhasa dan Xigaze, kota terbesar kedua di wilayah tersebut. Ini mengurangi waktu perjalanan dari saat ini empat jam dengan jika melalui jalan raya menjadi hanya sekitar dua jam menggunakan kereta.
Dengan jalur Kereta api baru ini maka total panjang jalur kereta api yang beroperasi di Tibet menjadi 802 km. Pembangunan rel kereta api ini dimulai pada tahun 2010 dengan investasi 13280000000 yuan ($ 2160000000).
"Kereta api akan membuat transportasi barang-barang kami lebih nyaman dan mengurangi biaya transportasi , dibandingkan dengan melalui jalan raya," kata Jampa Daintar, general manager dari sebuah perusahaan bahan makanan di Xigaze/Shigatse Tibet , yang memproduksi minuman keras tradisional barley dan produk makanan lainnya.
Karena kondisi rumit geologi, banyak jembatan dan terowongan yang harus di bangun dengan investasi besar dan juga dalam perlindungan lingkungan, biaya kereta api melebihi 50.000 yuan per meter, sehingga yang paling mahal dalam sejarah China.
Zhang Lizhong, wakil kepala markas konstruksi kereta api Lhasa-Xigaze, mengatakan Untuk mengurangi dampak pada migrasi satwa liar, viaduk dibangun pada bagian utama dari rute, kata Zhang.
Jalur kereta api Lhasa-Xigaze merupakan tahap baru dalam konstruksi rel kereta api China, kata Xu Hongchun, desainer kepala kereta api itu. Ini menunjukkan bahwa China telah menguasai teknologi untuk konstruksi kereta api di dataran tinggi, katanya.
Related Posts:
China akan luncurkan 120 satelit China akan meluncurkan lagi sekitar lebih dari 120 satelit yang diterapkan untuk mengakomodasi kebutuhan ekonomi dan sosial China, seorang eksekutif senior dari China Aerospace Science and Technology Corporation mengatakan … Read More
Ujicoba jalur kereta cepat Urumqi - HamiSebuah kereta peluru CRH5 berhenti di Hami Station di Hami, Otonomi Daerah Xinjiang Uygur barat laut China, yang merupakan bagian dari jalur Lanxin Railway (Lanzhou - Xinjiang), yang menghubungkan Ko… Read More
Pengabdian selama 35 tahun seorang Guru di ChinaLi Jingming adalah satu-satunya guru di Lixin Village, sebuah desa kecil di Propinsi Shanxi. Li datang ke desa ini pada tahun 2012, dia mengajar matematika, bahasa China, musik, dll dan juga bertanggung jawab untuk mengambil … Read More
Kreatifitas zebra cross di kota ShenyangPihak berwenang di kota Shenyang telah mencoba untuk meningkatkan penampilan dari beberapa Zebra cross di Distrik Tiexi di Shenyang, ibukota Provinsi Liaoning China, dengan menambahkan 'kreatifitas zebra cross' (penyebe… Read More
Atraksi udara China Int'l Aviation dan Aerospace ExhibitionFoto-Foto yang menunjukkan atraksi udara yang di lakukan oleh pesawat militer PLAAF mulai dari jet siluman J-31, Pesawat tempur J-10, Pesawat angkut jumbo Y-20, pesawat peringatan dini KJ-2000. . … Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.