Terinformasi dari tim komando tugas khusus Angkatan Laut China untuk mencari pesawat yang hilang kontak, berdasarkan rancangan aksi pencarian yang telah disesuaikan kembali, melalui pengesahan Komisi Militer Komite Sentral Partai Komunis China, Angkatan Laut China mengambil keputusan untuk mengirim sejumlah tenaga ke selat Malaka untuk menjalankan tugas pencarian pesawat Malaysia Airlines yang hilang kontak. Kini, Kapal "Haikou", kapal pemburu rudal tengah menuju perairan selat Malaka yang ditetapkan.
Setelah tiba di perairan selat Malaka yang ditunjukkan, Kapal Haikou akan bersama kapal China yang lain melancarkan aksi pencarian berdasarkan pengaturan tunggal. Kapten Kapal Haikou Li Hui menyatakan, dalam proses pencarian akan ditingkatkan koordinasi dengan kapal setempat dan saling bertukar informasi tepat waktunya demi menguasai secara menyeluruh keadaan dan secara ilmiah menyusun konsep dan menjamin efisiensi aksi tersebut.
Dikabarkan pula, Kapal Yongxindao yang tengah menjalankan tugas pencarian di perairan sebelah timur Teluk Thailand juga akan menuju perairan selat Malaka untuk menjalankan tugas pencarian.
Sunday, March 16, 2014
Home »
China Military
» China Navy perluas pencarian MH370 ke selat Malaka
China Navy perluas pencarian MH370 ke selat Malaka
Related Posts:
Pesawat polisi udara KJ-200 milik Angkatan Udara ChinaPesawat polisi udara KJ-200 milik Angkatan Udara China, terutama digunakan untuk menanggung misi patroli udara, dengan mempertimbangkan pelaksanaan perintah Angkatan Udara, yang digunakan untuk mendeteksi, memonitor, melacak … Read More
Marching Band Angkatan Udara Perempuan PLA.Marching Band Angkatan Udara Perempuan PLA. Ini didirikan pada bulan Agustus 1996 band militer perempuan Angkatan Udara, bagian dari Angkatan Udara, didirikan 20 tahun lalu, mengambil bagian dalam militer dan sipil dan telah … Read More
Jend Zhang Youxia Orang ke 8 terkuat di militer China Zhang Youxia (China: 张 又 侠; lahir Juli 1950) adalah seorang jenderal di Tentara Pembebasan Rakyat China dan juga anggota Komisi Militer Pusat, Ia diangkat sebagai Direktur PLA Departemen Umum Peralatan Perang pada Oktober 2… Read More
Latihan 3 dimensi armada selatan ChinaBaru-baru ini, Armada Laut China Selatan dengan menggunakan kapal pendaratan melakukan latihan bersama dengan Angkatan Darat dan Angkatan Laut, ini merupakan latihan tiga dimensi yang berlokasi di Laut China Selatan. … Read More
Radar baru China yang kemungkinan membuat pengamat militer asing tercengang Radar baru China yang kemungkinan membuat pengamat militer asing tercengang.. … Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.