Thursday, February 13, 2014

Team SAR telah di kirim ke Xinjiang setelah terjadi gempa bumi

Tentara stand by sebelum menuju daerah bencana di Hotan, Xinjiang Uygur Autonomous Region barat laut China, Kemarin. Gempa dengan kekuatan 7.3-skala Richter melanda kawasan Yutian County di prefektur Hotan pada jam 17:19 pm, demikian menurut  Jaringan Gempa Center China. namun belum ada korban jiwa yang di laporkan.





0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.