Thursday, October 3, 2019

Jelajah Xishuangbanna



Xishuangbanna bukan kota yang besar, tetapi kota ini lebih ramai di malam hari, terutama bagi mereka yang sangat suka akan makanan ringan.

Di setiap lorong dan tepi jalan pasti terlihat masakan istimewa lokal yang rasanya asam dan pedas, di samping toko-toko yang menjual barang yang diimpor dari Asia Tenggara.

Dalam area hutan hujan tropis Xishuangbanna yang luas, etnis Jinuo sebagai etnis minoritas ke-56, yaitu yang terakhir diidentifikasi di China, yang menghuni wilayah ini.

Kampung etnis Jinuo yang kaya dengan fitur-fitur keistimewaan etnis tersebut selalu menarik kedatangan para wisatawan.

Sebagai satu-satunya kawasan perlindungan hutan hujan tropis di China, Xishuangbanna juga dianggap sebagai pusat tujuan wisata yang paling cocok bagi seluruh keluarga.

Di sana, Anda tidak hanya bisa bertemu gajah liar Asia dan bermain di taman air, malah berpeluang untuk mengetahui lebih banyak informasi tentang hutan hujan tropis melalui kunjungan ke kebun botani yang dimiliki oleh Akademi Sains China.

Juga terdapat Sawah teras Yuanyang yang merupakan ladang pertanian dari etnis Hani.

Sawah itu dibangun berdasarkan bentuk muka bumi yang bergunung-gunung, selain berada di bawah sinar matahari akan memiliki pancaran warna yang berbeda-beda.

dan sawah teras Hani terpilih dalam daftar warisan dunia pada tahun 2013.

Related Posts:

  • Situs Peninggalan Budaya Hemudu di ChinaSitus Peninggalan Budaya Hemudu yang terletak di kota Yuyao provinsi Zhejiang - China timur. ditemukan pada tahun 1973. Situs ini merupakan situs Zaman Batu yang penting di bagian timur China. Penemuan situs ini juga membukti… Read More
  • Keindahan pemandangan alam di Chuanxi (2)Chuanxi, secara harfiah berarti bagian barat Sichuan, terletak di wilayah dataran tinggi di barat daya China. Ini mencakup wilayah Prefektur Otonomi Tibet Ngawa dan Garze, yang terkenal karena pemandangan yang indah. … Read More
  • Danau Hala danau berwarna hitam di dataran tinggi Tibet Danau Hala merupakan danau air asin yang besar di pedalaman Dataran Qinghai-Tibet. Jarak dari danau tersebut ke timur laut Golmud provinsi Qinghai adalah 300 kilometer. Area danau itu seluas 60,200 hektar dan berada di k… Read More
  • Biara Phalkor di Tibet ChinaBiara Phalkor dalam bahasa Tibet disebut sebagai "Palkhor Dechen", yang berarti "Biara keberuntungan chakra ". Terletak di sudut timur laut kabupaten Gyangze, atau sekitar 230 kilometer sebelah selatan kota Lhasa dan kira-kir… Read More
  • Gampo Gletser di Tibet ChinaPumaqangtang Township, dengan ketinggian 5.375 meter, terletak di sebelah barat daya dari kabupaten Nakartse Lhoka di daerah otonomi Tibet, yang berbatasan dengan Bhutan. Gampo Gletser adalah sekitar 70 kilometer dari Pumaqan… Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.