The Kowloon Mosque adalah masjid paling terkenal di Daerah Administratif Khusus Hong Kong (SAR) - China. Masjid ini dibangun oleh tentara Muslim asal India yang ditempatkan oleh Inggris di Hong Kong pada tahun 1896. Pada tahun 1980, masjid ini dibangun kembali dengan sumbangan dari berbagai asosiasi dan tokoh Muslim di Hong Kong dan bantuan dari negara-negara muslim.
Masjid baru ini mencakup luas lebih dari 1.500 meter persegi. Bangunan masjid memiliki tiga lantai. Tingkat pertama adalah perpustakaan, ruang pertemuan, pusat studi al-Quran. Tingkat dua adalah ruang doa yang dapat menampung sekitar seribu jamaah bersama. Dan lantai tiga adalah ruang doa untuk muslimah. Bangunan masjid memiliki arsitektur Arab.
Monday, April 2, 2018
Home »
Masjid di China
» Masjid Kowloon
Masjid Kowloon
Related Posts:
Masjid Xianhe di kota Yangzhou-China Masjid Xianhe yang juga disebut sebagai masjid Burung Jenjang terletak di Jalan Nanmen, Kota Yangzhou Provinsi Jiangsu. Masjid itu terdaftar sebagai empat masjid yang paling terkenal di bagian tenggara China selain Ma… Read More
Masjid Jingjue di kota Nanjing-China Masjid Jingjue juga disebut sebagai masjid Sanshanjie merupakan masjid yang paling awal di Kota Nanjing, Provinsi Jiangsu. Masjid itu dibangun pada tahun 1392 Masehi dan merupakan masjid yang paling terkenal di… Read More
Masjid BenzhaiMasjid Benzhai yang terletak di desa Benzhai, kabupaten Xian provinsi Hebei adalah salah satu masjid yang terkemuka di China Utara. Masjid itu bernama Ma Benzhai (1901-1944), nama pahlawan Islam dalam perjuangan anti penjajah… Read More
Masjid Jianchangying Kampung Jianchangying yang terletak di timur laut kota Qian'an provinsi Hebei sudah berusia lebih dari 3.500 tahun. Dengan lokasinya yang strategis, pekan itu selalu dijadikan rebutan dalam peperangan. Pada zaman kuno… Read More
Masjid Shanxiang di kota Zhenjian-China Kota Zhenjiang di Provinsi Jiangsu merupakan salah sebuah daerah tempat perkembangan agama Islam paling awal di China. Pada awal Dinasti Tang (sekitar abad ke-6), sejumlah pedagang Islam dari daerah Arab dan Persi… Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.