Sebuah chip baru untuk BeiDou Navigation Satellite System (BDS) diluncurkan kemarin oleh Global Navigation Satellite System dan Location Based Service (GNSS & LBS) Association of China (GLAC).
Chip ini mendukung generasi baru satelit BeiDou-3 untuk navigasi dan posisi presisi tinggi. Keakuratan posisi pada chip ini mencapai tingkat sub-meter tanpa ground-based augmentation.
Chip, yang dikembangkan oleh Allystar Technology yang berbasis di Shenzhen, juga bisa di gunakan pada sistem penggerak tak berawak, pertanian presisi dan logistik cerdas.
Nilai penjualan navigasi satelit dan industri LBS mencapai 212 miliar yuan (31 miliar dolar A.S.) pada tahun 2016, naik 22,1 persen dari tahun 2015, menurut GLAC. Output inti mencapai 80,8 miliar yuan, 70 persennya berasal dari BDS.
Empat satelit BeiDou-3 akan diluncurkan pada akhir tahun ini, dan sistem navigasi satelit global lengkap sekitar 2020, menurut Yang Changfeng, perancang utama sistem ini.
Skala industri BDS akan mencapai 240 miliar yuan pada tahun 2020, kata Yang.
Wednesday, September 20, 2017
China buata Chip baru untuk satelit BeiDou-3
Related Posts:
Peluncuran Kapal penjaga pantai China kelas 10 ribu ton dan 6 ribu tonPeluncuran Kapal China Coast Guard kelas 10000 ton dengan no lambung 2901 dan kelas 6000 ton 2501 semuanya akan bertugas di armada timur China. Kapal ini juga dilengkapi dengan senjata 76mm atau 100mm. CCG 3901 yang … Read More
China berjanji untuk membangun banyak PLTN di pesisir timur Map Pembangunan PLTN yang sedang berlangsung Pihak berwenang China berencana untuk membangun lebih banyak pembangkit listrik tenaga nuklir di sepanjang pantai timur dengan keselamatan terjamin. Mereka juga mempertimbangkan… Read More
Nuansa era 1911 Perpustakaan Universitas Chongqing Perpustakaan Universitas Chongqing menampilkan nuansa era pada zaman Republik China (Revolusi 1911) .… Read More
China Mobile target 150 juta pelanggan 4G tahun 2015 Operator telekomunikasi terbesar di China, China Mobile, memprediksi bahwa pelanggan 4G akan mencapai 150 juta pada akhir 2015 - dan jumlah akan berlipat ganda pada tahun 2016.China Mobile telah berhasil dengan tujuan akhir… Read More
Roket China meluncurkan Satelit CBERS-4 Pihak berwenang Cina ruang telah berhasil meluncurkan satelit baru ke ruang angkasa dari pusat peluncuran Taiyuan. ini adalah Peluncuran ke 200 keluarga roket Long March.Roket Long March-4B telah berhasil meluncurkan dan me… Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.