Friday, September 9, 2016

Etnis Korea di China melakukan pertunjukan seni tari Arirang

Penari etnis Korea melakukan pertunjukan drama tari tradisional mereka Arirang atau orang Tionghoa menyebutnya A Li Lang Hua selama Festival kesenian etnis Minoritas Kelima di Beijing. Drama ini berasal dari Changchun, provinsi Jilin, provinsi Jilin adalah tempat di mana sebagian besar etnis Korea tinggal di China.






0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.