China menyambut baik semua negara, termasuk Indonesia , berpartisipasi dalam pembentukan Bank Investasi Infrastruktur Asia (AIIB), untuk itu, China selalu memelihara kontak lancar dengan Indonesia. Dimikian dinyatakan juru bicara Kementerian Luar Negeri China Hua Chunyin dalam jumpa pers kemarin (04/11) di Beijing.
Jubir itu mengatakan, Presiden Indonesia Joko Widodo (Jokowi) hari Senin lalu (3/11) menerima kunjungan Menteri luar negeri China Wang Yi di Jakarta. Pada kesempatan itu Jokowi menyatakan bahwa Indonesia mendukung pembentukan AIIB.
Hua Chunyin menyatakan, sejalan dengan peningkatkan permintaan investasi Asia pada pembangunan infrastruktur, secepatnya pembentukan dan beroperasinya AIIB akan mendatangkan daya hidup baru kepada pembangunan ekonomi Asia dan memelihara perkembangan ekonomi yang berkelanjutan dan stabil di kawasan in,sehingga menguntungkan semua pihak. China berharap berupaya bersama dengan semua pihak untuk membangun AIIB sebagai platform yang koperasi, menang bersama dan pembangunan bersama.
Thursday, November 6, 2014
Indonesia - China bahas soal AIIB
Related Posts:
Festival Kurban : Yang penting adalah bahwa semua keluarga kami di sini di rumah kami, dan itulah yang membuat hari ini begitu berarti bagi kami Perayaan Idul Adha di Xinjiang Zhou Shengqi, 80, meninggalkan masjid di desanya setelah sholat dan kembali ke rumah. Ini adalah hari penting baginya, bersama dengan 33 anggota keluarganya untuk merayakan hari raya Kurban a… Read More
Jalur rel Kereta listrik Ethopia-Djibouti yang di bangun oleh China siap beroperasi Sebuah kereta api baru-baru ini melakukan tes di sepanjang rute kereta api Addis Ababa-Djibouti, yang akan segera terbuka untuk umum, menurut China Railway Group.Selama tes yang sukses, power supply rel ini, sinyal dan sist… Read More
Garuda Indonesia larang penggunaan Samsung Galaxy S7 dalam penerbangannya Operator penerbangan terkemuka di Indonesia, PT Garuda Indonesia, kemarin melarang penumpang dari menggunakan atau pengisian smartphone Samsung Galaxy Note 7 di semua penerbangan menyusul insiden kebakaran baterai, kata seo… Read More
PM Malaysia ucapkan selam hari Tiong Ciu kepada warga Tionghoa Malaysia Moh Najib tun razak Melalui akun facebooknya, Perdana Menteri Malaysia Najib Tun Razak kemarin menyampaikan ucapan selamat Hari Tiong Ciu atau Hari Pertengahan musim gugur atau Mid-Autumm Festival kepada masyarakat Tiongho… Read More
Islam di Taiwan Islam merupakan agama minoritas di Taiwan, di tenggara daratan China dengan kira-kiranya hanya sekitar 0,7 persen saja penduduknya yang menganut agama Islam. Ada sekitar 45 ribu umat Islam yang terdaftar di Taiwan (tahun 20… Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.