Sunday, November 30, 2014

Paket Cinta untuk anak-anak Miskin dari PM China



Paket cinta dari perdana menteri China Li Keqiang yang disampaikan kepada anak-anak miskin di sebuah sekolah dasar di desa Makehe, kabupaten Banma, provinsi Qinghai barat laut China, Ketika Perdana Menteri Li mengunjungi Yiwu pusat layanan ekspres di provinsi Zhejiang pada 19 November lalu, ia melihat bahwa komite Liga Pemuda sibuk dalam mempersiapkan paket untuk anak-anak miskin di pedesaan Qinghai.

Dia berpartisipasi dalam kegiatan ini dan menyumbangkan uang untuk membeli 200 mantel katun-empuk dan 200 pasang sepatu. Dia juga menuliskan tanda cinta pada paket-paket itu.

Related Posts:

  • Memanasnya Hubungan China Jepang akibat masalah Diaoyu Pemerintah Jepang kemarin ( 10/9 ) sore mengadakan sidang untuk menetapkan pedoman " nasionalisasi " Pulau Diaoyu, perbuatan itu dianggap sebagai kesalahan besar yang membahayakan hubungan antara China dan Jepang, menyebabk… Read More
  • Mesjid Cheng Ho di kaltim Mesjid Cheng Ho yang dananya disumbangkan oleh Jiang Qingde, keturunan Tionghoa setempat, kemarin (09/10) resmi didirikan di Kalimantan timur, Indonesia. Luas Mesjid tersebut lebih dari 1200 meter persegi. Upacara pembuka… Read More
  • Konflik Kep Diaoyu memanasJuru bicara Kementerian Pertahanan China Geng Yansheng hari ini (11/9) menyatakan, pihak militer China menyatakan tentangan tegas dan protes keras terhadap tindakan Jepang yang "membeli" Pulau Diaoyu dan pulau-pulau yang bera… Read More
  • China kirim dua kapal patroli kelautan ke Diaoyu Dua kapal dari China Maritim Surveillance (CMS) telah mencapai perairan di sekitar Kepulauan Diaoyu Selasa pagi untuk menegaskan kedaulatan negara tersebut atas kep Diaoyu. CMS telah menyusun rencana aksi untuk menjaga… Read More
  • Kerjasama Pertahanan China-Singapura Dialog Kebijakan Pertahanan China-Singapura ke-4 berlangsung di Singapura semalam, diketuai bersama oleh Wakil Ketua Tentara Pembebasan Rakyat China, Ma Xiaotian dan Sekretaris Tetap Pertahanan Singapura, Chiang chie Foo. … Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.