Tuesday, September 16, 2014

Masjid Chenjiabu

Masjid Chenjiabu yang terletak di barat desa Chenjiabu, kec Majiabu, kota Taian, Provinsi Shandong, China dibangun pada tahun 1780 Masehi. Ruang masjid luasnya sekitar 3.300 meter persegi. Ruang shalat luasnya 250 meter persegi. Masjid itu memiliki arsitektur Arab dan China.



Related Posts:

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.