Kongres Nasional Ke-19 Partai Komunis China (PKC) di buka pada hari Rabu (18/10) di Beijing, pemimpin masyarakat Tionghoa di Indonesia Indra Wahidin menonton pembukaan kongres melalui internet, ia menyatakan senang dan terharu ketika mendengar penguraian tentang masalah Taiwan.
Indra Wahidin mengatakan, Xi Jinping dalam laporannya menegaskan akan mempertahankan pedoman "penyatuan damai, satu negara dua sistem", mendorong hubungan lintas Selat Taiwan berkembang secara damai, mendorong proses penyatuan damai tanah air. Penguraian tersebut merupakan harapan masyarakat Tionghoa di seluruh dunia terhadap perkembangan hubungan lintas selat, mengekspresikan "kesepahaman 1992" terkait satu China telah menetapkan sifat pokok hubungan lintas selat, maka merupakan kunci yang menjamin perkembangan damai hubungan lintas selat. Dengan meningkatnya kekuatan komprehensif negara dan daya pengaruh internasional, China berkemampuan sepenuhnya untuk memelihara kedaulatan negara dan keutuhan wilayah, menggagalkan percobaan separatis "Taiwan Merdeka" dalam bentuk apa pun.
Indra Wahidin mengatakan pula, "mempertahankan jalan perkembangan damai, mendorong pembangunan komunitas senasib manusia" merupakan fokus lainnya yang mengundang perhatian. Perkembangan China telah membawa perdamaian dan peluang bagi dunia, yang disumbangkannya adalah kecerdasan dan kekuatan. CRI
Saturday, October 21, 2017
Pemimpin masyarakat Tionghoa di Indonesia dukung perdamaian lintas selat
Related Posts:
Daun teh ini di petik oleh wanita-wanita cantik"Sekeluarga perempaun bermarga Ho" memilih daun teh di kebun teh di Yangzhou, Provinsi Jiangsu China timur. Panduan perjalanan di Ho Family Garden, juga bernama "Jixiao Heights", disebut "Daughters of Ho Family". Terletak di… Read More
China suplay Truk Militer ke Ekuador Militer Ekuador menerima 709 kendaraan dukungan logistik HOWO A7 yang diperoleh dari China National Heavy Duty Truck Impor dan Ekspor Corporation (CNHTC. Presiden Rafael Correa menyampaikan kendaraan dan mengumumkan akan … Read More
Sedan Mewah China ikut parade militer di Minsk -BelarusiaPada Malam tanggal 4 Mei, Belarus, memperingati ulang tahun ke-70 dari Perang Patriotik kemenangan dalam perang dunia ke-2 berupa parade militer. terlihat sedan mewah (Bendera merah) buatan China ikut dalam parade . … Read More
Mengantar bantuan ke desa di kaki pegunungan HimalayaTim penyelamat membawa bahan bantuan ke desa Chenzhuo Bude di kabupaten Tingri, Daerah Otonomi Tibet barat daya China, Jalan menuju Chenzhuo Bude Village, lokasi di pegunungan Himalaya, dibersihkan dari penghalang. Desa ini m… Read More
PM Li muncul di jalan Zhongguancun BeijingKemarin pagi, perdana menteri Li Keqiang muncul di Beijing Zhongguancun Venture Street, untuk mengunjungi para pengusaha internet. . … Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.