Wednesday, May 26, 2021

Proyek Tembok raksasa baru penyaluran air dari selatan ke utara China

Proyek Tembok raksasa baru penyaluran air dari selatan ke utara China
Proyek Tembok raksasa baru penyaluran air dari selatan ke utara China

Presiden ChinaXi Jinping beberapa waktu lalu di kota Nanyang, propinsi Henan memimpin temu wicara mengenai perkembangan proyek lanjutan penyaluran air dari China selatan ke China utara dan menyampaikan pidato penting. Ditekankannya, proyek ini berhubungan erat dengan  situasi strategis dan perkembangan jangka panjang serta kesejahteraan rakyat. Kini memasuki tahap perkembangan baru, melaksanakan ide pembangunan baru dan membentuk konfigurasi perkembangan baru membutuhkan dukungan kuat bidang sumber daya air. Pihak terkait hendaknya secara mendalam menganalis situasi baru dan tugas baru yang dihadapi proyek tersebut, secara lengkap, tepat dan menyeluruh melaksanakan ide pembangunan baru, menurut tuntutan pembangunan kualitas tinggi, menyelaraskan pembangunan dan keamanan, berpegang teguh pada jalan pikiran yang memprioritaskan hemat air, keseimbangan ruang, pembenahan secara sistematis, mengikuti prinsip argumentasi proyek irigasi penting yang memang dibutuhkan, aman ekologinya dan berkelanjutan, secara ilmiah mendorong perancangan dan  pembangunan  proyek dan meningkatkan level pemanfaatan hemat sumber daya air.

Penyaluran air dari selatan ke utara China ini akan memberikan manfaat bari sekitar 130 juta rakyat China, dimana wilayah utara China sering mengalami kekeringan.


 

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.