Tuesday, July 29, 2014
Pesta Pariwisata Budaya Ayitesi
Inilah upacara pembukaan Pesta Pariwisata Budaya Ayitesi ke-5 di Padang Rumput Nalati, DaerahYili -Xinjiang-China. yang berpenduduk etnis Kazak, yang juga bertujuan untuk merayakan ulang tahun ke-60 berdirinya Daerah Otonom Yili yang berpenduduk Kazak, penyelenggara Festival tersebut juga fokus pada usaha menunjukan keunikan budaya Kazak untuk merangsang perkembangan pariwisata lokal, dan membantu memelihara warisan bukan benda milik kaum etnik Kazak, yaitu seni nyanyi "Ayitesi" .
Related Posts:
Gambia memutuskan hubungan diplomatik dengan taiwan dan beralih ke China Gambia adalah negara Afrika kedua yang mengumumkan perubahan dalam hubungan diplomatik dengan Taiwan pekan ini. Pemerintah Gambia akan memutuskan hubungan diplomatik dengan Taiwan namun tetap mempertahankan hubungan ekonomi… Read More
China kembali luncurkan satelit Yaogan 19China kembali meluncurkan Satelit Yaogan XIX yang merupakan satelit remote sensing diluncurkan dengan roket Long March 4C dari pusat peluncuran di Taiyuan Satellite Launch Center di Taiyuan, ibukota Provinsi Shanxi, Chi… Read More
Promosi Perdagangan, Pariwisata dan Investasi Indonesia di Kota Guangzhou Menjelang berakhirnya tahun 2013, Perwakilan RI di RRC kembali menyelenggarakan Trade, Tourism, and Investment Promotion (TTI) di Hotel Hilton Biyuan Guangzhou pada tanggal 19 November 2013. TTI ini dilaksanakan dengan duku… Read More
China siap kirim kapal RS Peace Ark ke Filipina Batch pertama dari tim bantuan medis darurat China ke Filipina akan berangkat pada hari Rabu ini untuk bantuan bencana, kata seorang juru bicara Kementerian Luar Negeri China . China juga telah menawarkan untuk mengir… Read More
Superkomputer Tianhe-2 Supercomputer merupakan dasar penting bagi alat penelitian suatu negara seperti untuk penelitian : geologi , meteorologi , eksplorasi minyak bumi dan bidang-bidang penelitian untuk memainkan peran kunci dalam otomotif , aer… Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.