Tuesday, February 6, 2018

China Terapkan Strategi Kebangkitan Pedesaan

Kantor Berita Xinhua kemarin meluncurkan dokumen no-1 Komite Sentral Partai Komunis China yang diberi judul: Pendapat Komite Sentral Partai Komunis China dan Dewan Negara mengenai pelaksanaan strategi kebangkitan pedesaan. Dokumen tersebut merupakan dokumen ke-20 sejak pelaksanaan kebijakan reformasi dan keterbukaan dan dokumen ke-15 sejak abad yang baru untuk membimbing pekerjaan "pertanian, pedesaan dan petani".

Dokumen yang diluncurkan kemarin mengemukakan akan tetap menempuh jalan kebangkitan pedesaan sosialis yang berciri khas China, agar pertanian menjadi sektor yang berpengharapan, agar petani menjadi profesi yang menarik, agar pedesaan menjadi kampung halaman yang nyaman dan indah. Dokumen menetapkan target pelaksanaan strategi kebangkitan pedesaan, yaitu sampai tahun 2020, kebangkitan pedesaan mencapai kemajuan penting, kerangka sistem dan sistem kebijakan pada pokoknya terbentuk. Hingga tahun 2035, kebangkitan pedesaan mencapai kemajuan yang menentukan, modernisasi pertanian dan pedesaan pada pokoknya terwujud. Sampai pada tahun 2050, terwujudnya kebangkitan pedesaan secara keseluruhan, pertanian berdaya, pedesaan menjadi indah dan petani menjadi kaya. CRI

Related Posts:

  • China beresiko dalam perang Cyber Sistem pertahanan Cyber AS Seorang presiden akademi pertahanan China telah menyoroti pentingnya mempersiapkan militer negara itu untuk perang dalam dunia maya, ia mengatakan bahwa perang dunia maya mungkin lebih dahsyat da… Read More
  • Dragon Knight Militer ClubDragon Knight Militer Club menyelenggarakan pesta untuk para penggemarnya dengan mengenakan seragam tentara untuk berkomunikasi satu sama lain, pesat diadakan di Beijing baru-baru ini. … Read More
  • Green Card versi China " Peraturan tentang Pemeriksaan dan Persetujuan Permanent Residence di China " di mana China membuat kartu tinggal permanen , umumnya dikenal sebagai sistem " kartu hijau " Green card, untuk memberikan hak hidup orang asing… Read More
  • Pusat ASEAN-China Pusat ASEAN-China atau ASEAN-China Centre (ACC) akan menggelar acara peringatan dua tahun peresmian markasnya di Beijing besok (17/12). Sekretaris Jenderal Pusat ASEAN-China Ma Mingqiang mengatakan, Pusat tersebut bertujuan… Read More
  • Tumpang tindih Zone Identifikasi pertahanan udara di laut China timur Tumpang tindih Zone Identifikasi pertahanan udara di laut China timur antara China, Japan dan Korea selatan Korea selatan, mendeklarasikan zona pertahanan udara yang mencakup wilayah yang di sengketakan dengan China, Menha… Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.