Thursday, January 19, 2017

Kecelakaan mengerikan di Suzhou

Sebuah gambar singkat dari kecelakaan mengerikan di Suzhou, Provinsi Jiangsu di timur China, telah beredar di media sosial.

Dalam rekaman, mobil menabrak tiga siswa sekolah menengah di persimpangan ketika mereka menyeberang, padahal lampu lalulintas sedang merah

Menurut surat kabar lokal, semua dari mereka terluka dalam kecelakaan itu, tetapi tidak dalam bahaya.

Polisi sedang menyelidiki kasus ini.


Related Posts:

  • Kapal Maritim China selesai melakukan patroli rutin di LCS Kapal Patroli Maritim China selesai menyelesaikan patroli secara rutin di perairan laut China selatan dan telah kembali ke pelabuhan Guangzhou, Seluruh misi pelayaran berlangsung 12 hari, total lebih dari 4.500 mil laut pel… Read More
  • Virtual Teller Machine (VTM) dari Huawei Keperluan segala aktivitas terkait perbankan di masa depan, mungkin tak perlu dilakukan lagi di kantor banknya. Sebab Huawei menciptakan alat yang disebut Virtual Teller Machine (VTM). Ini kecanggihannya.Sejatinya, VTM meru… Read More
  • Upacara pemakaman bagi Korban Teror di Xinjiang Para anggota keluarga yang kehilangan anaknya akibat ulah teroris Rumah yang dibakar oleh Teroris Orang-orang berdiri memberi penghormatan terhadap15 pekerja sosial dan anggota kepolisian Xinjiang  yang t… Read More
  • Jepang mesti instrospeksi diri Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe secara terbuka menyangkal sejarah agresi Jepang dalam Perang Dunia Kedua setelah ia dan 168 anggota parlemen Jepang mengunjungi kuil perang kontroversial Yasukuni di pusat kota Tokyo.Shinzo… Read More
  • Kendaraan Laundry Mobile PLA Militer China dari MAC Chengdu mengirimkan kendaraan Laundry ke daerah bencana gempa di Sichuan untuk mencuci baju para Tentara yang bertugas di sana maupun baju penduduk sipil.1set mesin ini mampu mencu… Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.