Wednesday, April 12, 2017

China berhasil melakukan uji coba robat bawah laut dengan kedalaman 3000 meter

Illustrasi
China  berhasil melakukan uji coba robat bawah laut dengan kedalaman 3000 meter kemarin. Robot ini dikembangkan oleh Dinas Penyelematan Bawah Air Yantai, yang berada di bawah Kementerian Perhubungan China. Keberhasilan uji coba tersebut menandakan bahwa China telah mampu untuk mengangkat benda dengan kedalaman 3000 meter di bawah permukaan air.

Menurut dinas terkait, robot tersebut akan secara resmi dioperasikan dalam waktu dekat. CRI

Related Posts:

  • Bisnis Mendongeng kehilangan daya di era digitalSeorang pria menceritakan sebuah cerita sementara yang lain memainkan alat musik di sebuah pertunjukan di kuil di Liushudian Village di Kota Yan'an, Provinsi Shaanxi barat laut China, seni rakyat bercerita atau Opera adalah b… Read More
  • KRI 403 Video peluncuran kapal selam TNI AL no 403 dari galangan kapal di Korea selatan. … Read More
  • KTT Keamanan Nuklir China-AS Presiden China Xi Jinping berangkat ke Washington DC untuk menghadiri KTT Nuklir Security Summit (NSS) ke-4. Selama kunjungannya, Xi akan membahas masalah keamanan nuklir dengan para pemimpin dari lebih dari 50 negara dan o… Read More
  • Perahu penambang pasir di China menyangkut di bawah jembatanSebuah perahu penambangan pasir karena didorong oleh banjir akhirnya hanyut dan menyangkut di bawah jembatan di Ganzhou, provinsi Jiangxi, China timur, Perahu, terjebak di bawah jembatan, menyebabkan kerusakan pada dek. Sete… Read More
  • China bentuk Joint Research Center di Laut China Selatan China telah mendirikan pusat penelitian bersama di Laut China Selatan, untuk meningkatkan pertukaran akademis dan kelembagaan dan untuk membantu menjaga stabilitas regional. Pusat penelitian bersama diresmikan dalam sebuah … Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.