Monday, May 27, 2013
Jalur Pipa Gas dan Minyak China-Myanmar beroperasi tahun ini
Pipa Gas alam dan minyak yang membentang dari Myanmar ke China dijadwalkan untuk mulai beroperasi tahun ini, Gao Shuxun, wakil gubernur propinsi Yunnan - China barat daya , mengatakan pada hari Senin di Beijing.
Gao mengatakan bahwa pembangunan pipa didalam wilayah China telah berjalan dengan baik dan konstruksi di bagian luar negeri sekarang akan di percepat. Pipa gas alam akan mulai beroperasi pada semester pertama tahun ini dan pipa minyak akan berfungsi dengan baik pada akhir tahun atau awal tahun depan.
Pekerjaan konstruksi pipa dimulai pada tahun 2010. Pipa berjalan dari pelabuhan Kyaukpyu di pantai barat Myanmar ke kota Ruili, Provinsi Yunnan -China
Gao menggambarkan China sebagai importir utama sumber energi, pada konferensi pers di Beijing, Pembangunan pipa China-Myanmar akan meringankan kekurangan energi di China dan memainkan peran penting dalam mempromosikan perekonomian nasional, terutama karena saluran secara signifikan akan meningkatkan pasokan energi untuk daerah tertinggal di bagian barat daya negara itu.
Desain pipa minyak memiliki kapasitas angkut tahunan 22 juta ton, sedangkan pipa gas alam akan memiliki kapasitas transportasi tahunan sebesar 12 miliar meter kubik.
Related Posts:
Radar tempur anti-stealth buatan ChinaRadar tempur anti-siluman (dengan sistem array) yang dipamerkan di Zhuhai Air Show 2014, rentang pencarian 500km.. … Read More
Layanan katering dalam KTT APEC di BeijingPusat Konferensi Nasional China (CNCC) yang terletak dekat stadion Sarang Burung dan Kubus Air menjadi tempat utama untuk menyambut tamu-tamu yang diundang menghadiri konferensi Kerjasama Ekonomi Asia Pasifik (APEC). sehingga… Read More
China dan AS memikirkan bergandengan tangan dalam meningkatkan listrik di Afrika Amerika Serikat sedang mempertimbangkan bermitra dengan China pada peningkatan listrik di Afrika dan proposal bisa menjadi bagian dari diskusi bilateral ketika Presiden Barack Obama mengunjungi Beijing, deemikian menurut Re… Read More
Pengembang software China membuat Industri Internet boom Industri internet China tumbuh cepat, diperkirakan akan melebihi 500 miliar yuan dalam tiga tahun ke depan. Peningkatan jumlah pengusaha China yang terlibat dalam pasar online.Sekitar 30 persen dari total pengembang perangk… Read More
Teknologi baru dalam China International Industry Fair 16 China International Industry Fair 16 (CIIF) yang dibuka di Shanghai China. CFFI adalah yang pameran terbesar untuk sektor industri dengan peserta dan ruang pameran terbesar di Asia. pameran berlangsung selama li… Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.