Shenyang dan Dalian, kota-kota penting di Tiongkok Timur Laut
Shenyang, ibukota Provinsi Liaoning dengan jumlah penduduk lebih 5.000.000 jiwa adalah kota industri terbesar sekaligus pusat perhubungan dan ekonomi di daerah Tiongkok Timur Laut. Dalam sejarah, Kota Shenyang pernah menjadi ibukota pendamping Dinasti Qing (1644-1911), dinasti terakhir di Tiongkok. Istana Kuno yang terletak di pusat kota masih terpelihara baik sampai sekarang. Musoleum Timur dan Musoleum Utara yang merupakan makam Nurhachi, pendiri Dinasti Qing dan Huang Taiji juga patilasan sejarah yang terkenal di Kota Shenyang.









0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.