Thursday, March 23, 2017

Film dokumenter yang paling sulit di buat dalam sejarah

Himalaya: Ladder to Paradise, film dokumenter dengan lima bagian, telah mulai ditayangkan di TV sejak 6 Maret lalu.

Dan ini disebut 'film dokumenter yang paling sulit di buat dalam sejarah', yang menggambarkan bagaimana sekelompok anak muda di sebuah sekolah Tibet menjadi pemandu pendakian ke puncak Himalaya.

Related Posts:

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.