Dalam "Forum Pembangunan Infrastruktur dan Perkembangan Industri Indonesia dengan Dukungan Moneter Pengembangan" yang diadakan di Jakarta, kemarin, Minister Counsellor Kedubes China di Indonesia Wang Liping mengimbau agar memperhatikan kesulitan dan tantangan yang dihadapi oleh kerja sama antara China dan Indonesia.
Dia menunjukkan bahwa kini perusahaan China yang berinvestasi ke Indonesia sedang menghadapi berbagai kesulitan, di antaranya, pertama, jangka waktu antara pengumuman hingga pemberlakuan sejumlah kebijakan di Indonesia terlalu singkat, dan sejumlah kebijakan sering berubah-ubah, ini memberi kerugian ekonomi yang luar biasa kepada perusahaan China. Kedua ialah kesulitan lahan. Dan ketiga ialah visa kerja sulit diurus.
Dia berpendapat bahwa perusahaan China perlu menanggapi tantangan tersebut, dan perlu berupaya melaksanakan tiga perubahan, pertama, berubah dari perdagangan ke investasi. Kedua, berubah dari EPC ke pengintegrasian pembangunan dan pengelolaan. Dan ketiga, berubah dari "Tim China, Laju China" ke "Tim Indonesia, Laju china".
Saturday, November 26, 2016
Counsellor Kedubes China : Kesulitan Dalam Kerja Sama China-Indonesia
Related Posts:
Satelit Exprimental China kembali ke Bumi Kapsul yang membawa satelit mikro China, SJ-10, kembali dengan selamat ke Bumi, menandai langkah solid maju dalam penelitian ilmu ruang angkasa dan aplikasi exprimen di luar angkasa.. Kapsul dari probe penelitian, di… Read More
Delegasi PKC Fujian berkunjung ke negeri Singa Delegasi provinsi Fujian, China yang dipimpin oleh Ketua Partai Komunis China (PKC) provinsi Fujian, You Quan tiba di Singapura untuk mengadakan kunjungan di negara itu. Delegasi itu terlebih dahulu mengunjungi Dewan Pe… Read More
Pengecer global mencari ekspansi di pasar E-commerce China Metro, raksasa ritel asal Jerman, mengumumkan berencana untuk lebih mengembangkan model bisnis dan mempercepat transisi ke pasar digital di pasar China daratan, tanda bahwa peritel tradisional internasional tetap bertekad u… Read More
Peresmian Kapal baru SAR Search & Rescue vessel, KN SAR Antasena 234 Peresmian Kapal baru SAR Search & Rescue vessel, KN SAR Antasena 234 milik Tim SAR Indonesia. … Read More
Mahasiswa China buat model pakaian dengan menggunakan printer 3D.Mahasiswa jurusan tekstil dari Universitas Wuhan membuat model pakaian dengan menggunakan printer 3D. … Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.