Wednesday, October 8, 2014

Kawasan wisata Ganlanba

Ganlanba merupakan tempat yang paling rendah di Xishuangbanna dengan ketinggian hanya 530 meter dari permukaan laut, sekaligus merupakan tempat yang paling panas di Xishuangbanna. Tapi cuaca yang panas ini memungkinkan tanaman seperti kelapa, pinang, pisang, mangga, belimbing, nangka dan buah selasih tumbuh dengan subur di Ganlanba. Selain buah-buahan yang segar itu, Ganlanba juga banyak mengeluarkan manisan buah. Ganlanba selalu diibaratkan burung merak karena berwarna-warni dengan kampung etnis Dai ​​atau Thai yang indah menghias cekungan itu.



Related Posts:

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.