Dalam upacara merayakan berdirinya Kawasan Perdagangan Bebas Tiongkok-ASEAN (CAFTA) yang digelar di kota Nanning hari ini (7/1), Tiongkok dan ASEAN secara resmi menandatangani 18 proyek kerja sama, total nilainya hampir mencapai 4,9 milyar dolar AS.
Menurut laporan Kantor Berita Xinhua, proyek-proyek tersebut terutama adalah proyek kerja sama antara Tiongkok dengan anggota ASEAN, antara lain Kamboja, Vietnam, Malaysia, Thailand, Fillipina dan Laos, meliputi bidang sarana komunikasi, pembangunan pusat listrik dan proyek kotapraja, kerja sama energi dan moneter.
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.