Wednesday, April 18, 2018
Home »
China Wisata
» Perkampung jiaju yang berpenduduk etnis Tibet
Perkampung jiaju yang berpenduduk etnis Tibet
Perkampung jiaju yang berpenduduk etnis Tibet terletak di kaki gunung Kapama di provinsi Sichuan barat daya China. Setiap rumah penduduk lokal tampak teratur dan sesuai dengan lokasi di lerengan gunung yang berlanjut ke lembah sungai Dajin. Setiap desa lokal biasanya terdiri dari beberapa sampai puluhan keluarga. Ada pohon pir, pohon persik atau pohon aprikot tertanam di sekitar halaman rumah yang bergaya etnik Tibet, sedangkan gandum dan lobak di tanam di ladang. Ketika musim semi tiba, pemandangan yang berwarna-warni yang berlatar bunga-bungaan yang berwarna merah, kuning dan putih dengan tembok rumah penduduk yang berwarna merah, hitam dan putih, sungguh menarik.
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.