Friday, March 17, 2017

Proyek kerjasama Melaka Gateway


Konstruksi Melaka Gateway usaha bersama China-Malaysia akan mengurangi ketergantungan ekonomi Melaka terhadap industri pariwisata, dan pembangunan kota ekologis baru dalam proyek tersebut diharapkan akan menarik investasi dari sebanyak 800 buah perusahaan di dalam dan luar negeri di masa mendatang.

Xiao Yufeng, petugas proyek konstruksi Melaka Gateway dari pihak Malaysia mengatakan ketika diwawancarai wartawan CRI baru-baru ini.

Ji Xiaoyong, Wakil Manager PowerChina International Group Limited (Sinohydro) yang bergabung dalam kerjasama dalam pembangunan Melaka Gateway mengatakan, keterlibatan Sinohydro dalam kerjasama pembangunan proyek tersebut tidak hanya disebabkan hubungan persahabatan antara China dengan Malaysia, bahkan juga disebabkan makna istimewanya Melaka dan Laksamana Cheng Ho untuk rakyat kedua negara.

pemerintah Malaysia dan pemerintah daerah Melaka dengan sepenuhnya mendukung proyek konstruksi Melaka Gateway. Proyek ini telah ditetapkan sebagai proyek teladan dalam kerjasama bilateral China-Malaysia.

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.