Tuesday, February 16, 2016

Kegiatan budaya di Xinjiang dalam menghibur penduduk di musim dingin

Aktivitas menghayati kesenian di musim dingin diadakan di Balai Budaya Hanikatamu, kabupaten Kuqa, Daerah Otonom Uigur Xinjiang, China.

Kegiatan tersebut bertujuan untuk menghibur penduduk di daerah tersebut ketika musim dingin.

Ada 15 kelompok seni yang terdiri dari 150 orang penduduk bergabung untuk mementaskan pertunjukan drama, nyanyian dan tarian kepada lebih seribu orang penonton berbagai etnis.

Sejak memasuki musim dingin, pertunjukan yang diadakan di beberapa daerah di Kuqa itu telah hampir 500 kali dipentaskan

Jumlah penonton mencapai 100 ribu orang. Penduduk dihibur dengan berbagai kegiatan kebudayaan dan kesenian yang unik ketika bersantai di musim dingin.



0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.