Friday, September 4, 2015

70 tahun penyerahan Jepang kepada Sekutu

Pada tanggal 2 September 1945,adalah berakhirnya perang dunia ke II untuk zona Asia, dan bertempat diatas geladak kapal perang Amerika yaitu USS Missouri. Perwakilan dari Jepang dan Sekutu menandatangani nota penyerahan Jepang kepada sekutu

Pukul 9 pagi, Jenderal Douglas MacArthur mengumumkan bahwa perwakilan dari Jepang akan menandatangani dokumen resmi menyerah. Setelah Menteri Luar Negeri Jepang Mamoru Shigemitsu menempatkan namanya di atas kertas, General Xu Yongchang dari China juga menandatangani dokumen, dengan perwakilan lainnya dari Sekutu. Yang secara resmi menandai akhir Perang Dunia II.

Delapan tahun Perang Perlawanan Terhadap Agresi Jepang, dengan biaya lebih dari 21 juta jiwa rakyat China, akhirnya berakhir. Korban tewas di pihak Jepang mencapai sekitar dua juta.

5 negara Sekutu yaitu : AS, Rusia, Inggris, Prancis dan China. yang sekarang menjadi anggota tetap di dewan keamanan PBB

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.