Monday, March 2, 2015

Keindahan gunung Niubei

Gunung Niubei terletak di kota Ya'an, provinsi Sichuan, China. Gunung ini diberi nama Niubei yang berarti "belakang sapi" dalam bahasa Mandarin karena bentuk batu raksasa di lereng puncak gunung itu seperti kepala sapi, dan punggungan gunung itu berbentuk belakang sapi.

Keindahan pemandangan awan di Gunung Niubei amat terkenal. Ada pepatah di kalangan rakyat yang berbunyi, "Anda tak susah melihat awan yang lain lagi setelah mengunjungi Gunung Niubei".



0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.