Kepala Biro Maritim Nasional China Wang Hong mengatakan, China akan mengintensifkan penegakan hukum di laut sepanjang tahun 2015. Sementara itu, polisi penjaga laut China akan melakukan patroli berkala demi menjamin kelancaran eksplorasi dan eksploitasi minyak dan gas alam di laut teritorial.
Sementara itu, Menteri Sumber Daya Wilayah Nasional Jiang Daming menyatakan, saat ini China menghadapi situasi kompleks dalam pemeliharaan hak dan kepentingan maritim di laut teritorial. China perlu meningkatkan kapasitas penegakan hukum polisi laut dan siap untuk menghadapi situasi kompleks apa pun.
Kepala Biro Maritim Nasional Wang Hong menambahkan, sepanjang tahun 2015, China akan tegas memelihara kedaulatan di pulau dan karang teritorial China dan siap untuk melakukan perjuangan dalam jangka panjang, termasuk melakukan patroli rutin di perairan Pulau Diaoyu di Laut Timur dan Pulau Huangyandao di Laut China Selatan. Untuk itu China akan meningkatkan penegakan hukum terpadu di laut melalui pengoptimalan kekuatan polisi laut. Selain itu, China akan menitikberatkan pemberantasan penangkapan ikan secara ilegal dan menjamin keamanan operasi proyek di laut.
Wednesday, February 11, 2015
China akan mengintensifkan penegakan hukum di laut
Related Posts:
Xinjiang siap meluncurkan peraturan anti-ekstremisme dan UU Cyber security yang baru Daerah Otonom Xinjiang Uyghur di barat laut China akan meluncurkan peraturan anti-ekstremisme baru dalam tahun ini serta menyetujui UU Cyber security pada awal bulan ini. Dong Xinguang, wakil direktur Komite Tetap Kongres … Read More
Perusahaan China ajukan jumlah paten di Eropa Perusahaan China mengajukan catatan jumlah paten terbesar di Eropa, dalam persiapan untuk ekspansi internasional mereka, menurut Kantor Paten Eropa.kantor mengatakan perusahaan China mengajukan 7.150 paten pada tahun 2016, … Read More
Ruang parkir gratis untuk pengguna toilet umum di ChinaRuang parkir yang di tandai dengan garis kuning terutama untuk pengguna toilet umum di kota Xi'an, provinsi Shaanxi barat laut China, sehingga pengemudi yang perlu menggunakan fasilitas Toilet dapat parkir gratis selama 15 me… Read More
Wakil rakyat dari etnis minoritas Va Kelompok etnis minoritas Va yang tinggal di sepanjang perbatasan China dengan Myanmar di provinsi Yunnan merupakan salah satu kelompok minoritas di negeri ini. Tapi kekhawatiran dan saran mereka didengar ribuan kilometer… Read More
ICBC merek perbankan yang paling berharga di dunia Industri dan Commercial Bank of China (ICBC) telah melampaui bank dari negara-negara Barat untuk mengklaim gelar merek perbankan yang paling berharga di dunia, menurut perusahaan British Brand Finance. ICBC bank terbesar d… Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.