Dalam rangka menghadiri Olimpiade Musim Dingin Sochi, Rusia, Presiden merangkap Ketua Komisi Militer China, Xi Jinping dan Presiden Rusia Vladimir Putin kemarin bersama-sama mengadakan komunikasi lewat webcam dengan kapten kapal Frigate 'Yancheng' dan Kapal perang Rusia 'Peter the Great', yang sedang menjalani misi pengawalan pelayaran pengangkutan senjata kimia Suriah. Kedua kepala negara tersebut menyampaikan ucapan selamat Tahun Baru Imlek dan salam kepada semua anggota kapal perang Angkatan Laut China dan Rusia.
Kapten kapal perang China dan Rusia masing-masing melaporkan kondisi pengawalan pelayaran tersebut. Mereka menyatakan, dengan kerja sama yang erat, kapal perang kedua negara telah sukses mengakhiri dua kali tugas pengawalan pelayaran. Kapal perang kedua negara sedang beroperasi normal untuk menjalani misi selanjutnya.
Presiden Xi Jinping menyatakan, bertepatan tahun baru Imlek sekaligus pembukaan Olimpiade Musim Dingin Sochi, atas nama pemerintah dan rakyat China, Xi Jinping menyampaikan ucapan selamat tahun baru Imlek kepada semua perwira dan prajurit kapal perang China beserta anggota keluarga mereka.
Pada kesempatan tersebut, Putin menyampaikan salam kepada para anggota kapal perang Rusia dan China . Diharapkan Angkatan Laut Rusia dan China terus bekerja sama agar sukses menjalani misi selanjutnya.
Saturday, February 8, 2014
Xi Jinping dan Putin berkomunikasi dengan Kapal perang China dan Rusia
Related Posts:
400.000 mobil dilengkapi dengan sistem operasi cerdas Alibaba.Berbicara tentang sistem operasi, YunOS dari Alibaba, saat ini telah membuat kemajuan yang baik. Dan sistem ini secara resmi berganti nama menjadi AliOS tahun lalu, Sistem operasi otomasi alibaba telah berhasil digunakan pada… Read More
Kota A.S. mencari dukungan dari kota di China dalam membangun teknologi kota cerdas Kereta tanpa sopir di kota Shanghai-China Dua kota A.S. di California di pantai barat A.S. mencari dukungan dari kota-kota dari China dan negara-negara lain dalam usaha bersama untuk "membentuk aliansi kota yang cerdas." … Read More
Kapal Riset China menyelesaikan misi penelitian maritim di Antartika Xiangyanghong 01, kapal penelitian ilmiah China berlabuh di sebuah pelabuhan di Cile setelah menyelesaikan misi penelitian maritim di Antartika, menurut Institut Oseanografi China.Misi selama 46 hari, kapal tersebut melakuk… Read More
Robot buatan China yang digunakan untuk eksplorasi kutub di Antartika Robot buatan China yang digunakan untuk eksplorasi kutub di Antartika telah mengambil bagian dalam penggalian di Lapisan Es Amery. Dikembangkan oleh Institut Otomasi Shenyang dengan Akademi Ilmu Pengetahuan China, ro… Read More
Khapse, makanan tradisional Tibet Foto menunjukkan kue "deka", yang terdiri dari lima bagian: "kugok", "Lasa", "mudon", "bulu", dan "bibidodo ", yang berarti keberuntungan, kebahagiaan, dan kesempurnaan dalam Tahun Baru Tibet.… Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.