Keadaan lalu lintas jalan di Tibet telah semakin membaik berkat pemerintah Tiongkok yang selalu meningkatkan pembangunan infrastruktur lalu lintas di daerah itu. Menurut statistik, jalan raya Tibet yang dapat dicapai oleh mobil telah meningkat dari 45 ribu kilometer pada akhir 2006 hingga 63,1 ribu kilometer sekarang ini. Jalanan besar dan kecil yang menusu ke pedesaan pun juga telah dibangun.
Menurut penjelasan, Tibet tahun lalu telah meningkatkan investasi kepada pembangunan jalan raya dan melaksanakan 15 proyek pembangunan lalu lintas serta menyelesaikan investasi senilai 8,5 miliar yuan RMB dengan menambah 4600 kilometer jalan, membangun jalan aspal di 20 kecamatan dan 273 desa.
Tuesday, April 3, 2012
Pembangunan jalan raya di Tibet
Related Posts:
Mampukah perusahaan otomotif China meraup porsi di pasar otomotif terbesar di ASEAN?? Perusahaan Otomotif SAIC-GM-Wuling ( SGMW ) belakangan ini mengumumkan akan membangun pabrik di Indonesia dengan perusahaan perseroan grup otomotif Shanghai.Karena besarnya populasi di Indonesia, menjadikannya negara dengan… Read More
Lampion buatan China untuk menyambut hari ImlekSeorang pekerja membuat lentera di Kabupaten Wuyi, Provinsi Zhejiang China timur, Festival Musim Semi tradisional China akan segera datang, pekerja sibuk dengan membuat lentera untuk produk komoditas tahun baru China di Yiwu,… Read More
Jackie Chan terima gelar kehormatan "Datuk" dari Malaysia Superstar kungfu Jackie Chan telah mendapat gelar sebagai 'Datuk' di Malaysia. Ini adalah gelar kehormatan tradisional Malaysia yang diberikan pada hari Wilayah Federal Malaysia.Chan adalah salah satu dari 71 penerima gelar… Read More
Pelabuhan pulau Maday Myanmar resmi beroperasi Pelabuhan Pulau Maday Myanmar, titik tolak pipa minyak China-Myanmar kemarin diresmikan dan kapal tanki 300 ribu ton pertama mulai mengisi minyak ke pipa minyak di Pulau Maday.Kemarin pagi, upacara peresmian dihadiri Menter… Read More
Salju turun di UrumqiWarga Urumqi berjalan di salju yang turun di ibukota Daerah Otonomi Xinjiang Uygur barat laut China.. … Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.