Thursday, January 26, 2017
Home »
China Wisata
» Stasiun kereta api Lhasa- Bergaya Istana Tibet
Stasiun kereta api Lhasa- Bergaya Istana Tibet
Stasiun kereta api biasanya dilihat sebagai tempat pertama yang kita lalui ketika mengunjungi sebuah kota, sedangkan arsitekturnya juga selalu dilihat sebagai lambang arsitektur keseluruhan kota itu. Kita bisa terus mencari tau sejarah sebuah kota dimulai saat menjejak kaki di stasiun kereta apinya. Ada juga bangunan stasiun kereta api yang tidak beroperasi lagi yang dilihat sebagai saksi sejarah bagi suatu periode waktu yang lampau.
Stasiun kereta api Lhasa- Bergaya Istana Tibet
Seiring dengan beroperasinya layanan jalur kereta api Qinghai-Tibet, semakin banyak wisatawan memilih pergi ke Tibet dengan menaiki kereta api. Stasiun Lhasa yang terletak pada ketinggian lebih 3 ribu meter dari permukaan laut, tentu akan memberikan efek yang mendalam kepada para wisatawan. Bangunan yang penuh bergaya Tibet itu, dicat warna merah tua dan putih sebagai warna utamanya, dengan dewan tengahnya dijunjung oleh delapan buah tiang kayu besar yang berwarna merah. dengan latar belakang Pemandangan pegunungantinggi dan langit yang biru dan awan yang putih turut menjadi hiasan alami bagi stasiun itu.
Related Posts:
Lapangan sky es di gunung ChangchenglingLapangan sky es di gunung Changchengling di Kabupaten Chongli , Provinsi Hebei, China utara, … Read More
Pemandangan salju di Gunung Guifeng Foto menunjukkan pemandangan bersalju Gunung Guifeng di Macheng, Provinsi Hubei-China. … Read More
Saihantala Ecological Park di utara China Saihantala Ecological Park, yang terletak di distrik Qingshan kota Baotou di Mongolia dalam di utara China, meliputi area seluas 770 hektar dan merupakan satu-satunya padang rumput basah di daerah perkotaan di seluruh Asia,… Read More
Keindahan padang rumput air kuning di Mongolia dalam Terletak di bagian tenggara dari Damao Banner dan sekitar 90 kilometer utara dari Hohhot, Xilamuren Grassland atau padang rumput Xilamuren adalah daya tarik wisata padang rumput di Hohhot. Ini adalah tempat yang … Read More
Pemandangan indah dengan salju di gunung Lao JunPemandangan indah dengan salju di gunung Lao Jun, salah satunya tujuan populer berwisata ke kota luo Yang, di provinsi Henan di central China. … Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.