Wednesday, June 18, 2014
Home »
Adat Istiadat
» Kungfu Mie ala orang Hakka
Kungfu Mie ala orang Hakka
Mie adalah makanan pokok utama orang Hakka (cabang dari etnis Han China yang berbicara dialek Hakka /Khek). Sebagai warisan budaya yang unik, orang Hakka memiliki "Kung Fu" mie kuhususnya di utara Sichuan yang pembuatannya diturunkan dari generasi ke generasi, membuat kelezatan penting bagi orang Hakka.
Pembuatan "Kung Fu" mie Hakka adalah adonan dari 25 kilogram gandum ditarik hingga tipis dengan panjang lebih dari 200 meter, kemudian mie dipotong menjadi lebih pendek dan bar setiap batang ditarik sampai 4 meter panjangnya. Dibutuhkan 12 orang untuk membuat mie dan waktu 18 jam untuk membuat mie.
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.