Thursday, March 27, 2014

Saint Sophia Cathedral, Harbin


Kelenteng di China, itu sih biasa. Bagaimana dengan katedral? Di Harbin, Provinsi Heilongjiang ada Saint Sophia Cathedral. Ketika kebudayaan Rusia berpadu dengan China, hasilnya adalah katedral Orthodox terbesar di Asia Timur.

Katedral ini dibangun orang-orang Rusia di awal abad ke-20. Tingginya 54 meter dengan luas 721 meter persegi dengan gaya Neo Byzantine. Pemerintah China sempat memfungsikannya sebagai gudang dan kini menjadi museum seni dan warisan budaya. Tiket masuknya 15 Yuan (Rp 30 ribu).

Related Posts:

  • Danau Qionghai dan Gunung Luoji Kawasan Danau Qionghai dan Gunung Luoji merupakan tujuan mempersona di kota Xichang, provinsi Sichuan, China. Area itu terdaftar sebagai tujuan mempersona tingkat nasional kelompok ke-4 oleh Dewan Negara pada Mei 2002.… Read More
  • Kota Ciqikou berusia lebih dari 1.700 tahunKota Ciqikou berusia lebih dari 1.700 tahun. dengan fitur arsitektur tradisional China barat daya, toko-toko kecil, berbagai makanan ringan lokal yang unik dan restoranl. Porselin diproduksi dan diekspor dari sini selama Dina… Read More
  • Tips berwisata ke Kuil JokhangKuil Jokhang, yang terletak di Jalan Barkhor di kota Lhasa, adalah pusat spiritual dari etnis Tibet dan tujuan suci untuk semua peziarah Buddha Tibet. Dibangun dengan arsitektur bergaya dinasti Tang, Kuil Jokhang memiliki emp… Read More
  • Nyingchi berarti "tahta matahari" Nyingchi berarti "tahta matahari" dalam bahasa Tibet. Kabupaten Nyingchi terletak di sebelah tenggara dari Daerah Otonomi Tibet. Daerah ini terkenal dengan pemandangan dan adat etnis yang unik. … Read More
  • Berwisata ke kota kuno YuantongSelama berkeliling di pekan Yuantong, wisatawan dapat melihat ruang pertemuan suku bangsa dari berbagai provinsi berdiri megah di kiri dan di kanan sungai yang menyaksikan kemakmuran pekan ini pada zaman kuno. Pekan ini dikel… Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.