Tuesday, January 14, 2014

Dubes China kunjungi NAD

Gubernur Daerah Istimewa Aceh Zaini Abdullah menemui Duta Besar China untuk Indonesia Liu Jianchao yang berkunjung ke Aceh.

Zaini Abdullah menyambut kunjungan Liu Jianchao yang kedua kalinya ke Aceh, dan berterima kasih kepada pemerintah China atas bantuannya dalam pertolongan bencana dan pembangunan kembali. Ia mengatakan, kini Aceh sedang dalam periode kunci pembangunan masyarakat dan ekonomi, dan perlu menjalin hubungan kerja sama dengan China. Aceh bersedia menjalankan kerja sama dengan China di berbagai bidang, dan berharap lebih banyak perusahaan China berinvestasi ke Aceh.

Liu Jianchao mengatakan, Indonesia adalah mitra strategis China, dan China mendukung usaha Indonesia untuk mewujudkan kemajuan dan kesejahteraan nya termasuk Aceh. China bersedia memperkuat komunikasi dan kerja sama dengan pemerintah berbagai tingkat Indonesia, termasuk Aceh untuk mewujudkan perkembangan bersama. Sementara itu, China juga menyambut Aceh dalam menjalin hubungan persahabatan dengan provinsi-provinsi atau kota-kota di China.

Related Posts:

  • China bangun hotel di dalam tanahLokasi pembangunan hotel tambang terlihat di Songjiang District di Shanghai, China timur, dengan kedalaman 80 meter, Shimao quarry Hotel adalah hotel bintang 5 pertama China sedang dibangun dari sebuah lokasi bekas tambang ya… Read More
  • China akan install wifi gratis di kereta api Konvensional Pada akhir April, Biro Kereta Api Beijing akan memasang WiFi gratis di lebih dari 100 kereta api, dan saat ini, Biro Kereta Api Jinan sedang menguji WiFi gratis di 75 kereta. Tapi kereta peluru belum masuk dalam daftar untu… Read More
  • Rumah baja Vietnam di lepas pantai ChinaVietnam memperketat pengawasan di Laut China Selatan: termasuk pada terumbu karang di mana pihak Vietnam membangun struktur rumah panggung dari baja yang mirip dengan rik minyak, yang terletak sejauh 350 mil laut dari pantai … Read More
  • Kakek lajang yang punya 6 anak angkat Pada tahun 1954, seorang anak yatim berusia 8 tahun bernama Yan Jingcheng bertemu dengan ayah angkat, Peng Yunsong. Selama 15 tahun berikutnya, Peng mengadopsi lima anak angkat lagi. sehingga total enam anak-ang… Read More
  • Publik terkejut pendapat guru Online di China mencapai 20 juta perjam Seorang pakar pendidikan terkemuka yang membuka praktek kelas online, setelah laporan media baru-baru ini menunjukkan bahwa beberapa guru yang menawarkan kelas online dapat memperoleh lebih dari 10 ribu yuan per jam, atau 1… Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.