Tuesday, January 7, 2014

China city of America

Pembangunan proyek China City of America ( CCOA ) di kota  New York telah mengambil persetujuan pekan lalu di tengah sorotan media AS, tetapi tanggal mulai  konstruksi belum ditentukan, menurut tim proyek dan pejabat setempat . Inisiator proyek, Sherry Li dan timnya mempresentasikan rencana mereka saat ini ke Pusat Badan Perencanaan Kota New York . rencana nya proyek ini termasuk pembangunan pusat pendidikan China, kawasan bisnis dan perumahan dengan total investasi 150 Juta USD.




Related Posts:

  • Kompetisi Tim Akrobatik udara dari 3 negaraDalam Acara China Aviation dan Aerospace Exhibition ke-10 yang berlangsung dari tanggal 11-16 November 2014. total ada tiga tim aerobatic militer bersaing.yaitu tim akrobatik Angkatan Udara Tentara Pembebasan Rakyat Chin… Read More
  • Serangan teror kembali terjadi di Xinjiang 15 Tewas Wilayah Daerah Otonomi Xinjiang kembali di landa kasus terorisme, Lima belas orang, termasuk 11 teroris tewas dan 14 orang terluka dalam serangan teroris di kabupaten Shache  pada Jumat sore. pemerintah setempat mengu… Read More
  • Jalan Tebing GuoliangTerletak di kota Xinxiang, Provinsi Henan, China tengah, koridor tebing Guoliang adalah jalan yang dibangun di sepanjang tebing. Pembangunan jalan ajaib ini berlangsung lima tahun 1972-1977 dan itu semua dibangun dengan … Read More
  • Kendaraan militer mini Kendaraan militer mini dan berbagai peralatan tempur .. … Read More
  • Dalian Kota urutan 10 paling bahagia di ChinaChengdu, ibukota Provinsi Sichuan, berada di puncak teratas dalam daftar top 10 Kota paling bahagia di China 2014 yang dirilis oleh majalah outlook Oriental dari Xinhua News Agency dan Laporan Tahunan Pembangunan Perkotaan Ch… Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.