Wednesday, June 12, 2013
Peluncuran pesawat antariksa shenzhou-10
Modul antariksa Shenzhou-10 yang membawa tiga astronot, berhasil diluncurkan dengan roket pembawa Long March-2F di Pusat Peluncuran Satelit Jiuquan-Gansu barat laut China pada pukul 5.38 kemarin.
Kepala program antariksa pesawat berawak China, Zhang Youxia mengumumkan, Shenzhou-10 telah memasuki orbitnya.
Shenzhou-10 akan melakukan penerbangan di orbitnya selama 15 hari, dan menjalankan tes penggabungan secara otomatis dan manual dengan modul eksperimen, Tiangong-1.
Selain tes medis dan teknis, tiga astronot yang terlibat, yaitu Nie Haisheng, Zhang Xiaoguang dan astronot wanita, Wang Yaping, akan memberikan kuliah kepada sekelompok siswa di bumi dalam modul tersebut.
Presiden China, Xi Jinping yang turut hadir untuk menyaksikan peluncuran pesawat ini, mengucapkan selamat atas keberhasilan peluncuran tersebut.
Related Posts:
Raja maroko berkunjung ke China PM China Li Keqiang berjanji untuk meningkatkan kerjasama kapasitas industri dengan Maroko saat bertemu dengan Raja Mohammed VI di Beijing, Pemerintah China mendukung perusahaan China mengambil bagian dalam pembangunan i… Read More
Seekor ikan yang katanya mirip 'wajah manusia' Seekor ikan yang katanya mirip 'wajah manusia' telah menarik gelombang pengunjung ke rumah pemiliknya di Kota Wugang, Provinsi Hunan China Tengah, media lokal melaporkan. Ikan mas milik Qiu Xioahua, seorang guru di sebuah… Read More
Kapal Frigate Prancis berkunjung ke armada utara China Kapal Fregat Angkatan Laut Perancis FNS Vendemaire (F734) memulai kunjungan empat hari ke Qingdao, sebuah kota pelabuhan di Provinsi Shandong, China timur. Dipimpin oleh Kapten Daniel Lopez, kapal tiba di pelabuhan angk… Read More
Angkutan kereta api Internasional antara Linyi (China) dan Gwadar (Pakistan) Angkutan kereta api Internasional "Linyi," yang bergerak dari Linyi di provinsi Shandong ke Pelabuhan Gwadar di Pakistan melalui Kashgar di Wilayah Otonomi Xinjiang Uygur, dimasukkan ke dalam operasi pada tanggal 30 April l… Read More
Kemlu China : Tanggapi Argumentasi Pejabat AS tentang Kebebasan Perlayaran kapal perang XINHUA: Jurubicara Kementerian Luar Negeri China Lu Kang kemarin dalam jumpa pers mengatakan, baik negara kecil maupun negara besar berharap menjamin kebebasan perlayaran komersial yang sesuai dengan hukum internasional, ta… Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.