Friday, April 5, 2013

Pameran Industri Antariksa China di Hebei








Foto pameran Industri antariksa China yang berlangsung di Museum Hebei di kota Shijiazhuang menunjukkan model roket Long March 2F,  Pameran yang akan berlangsung sampai tanggal 7 April 2013 termasuk menampilkan pesawat Shenzhou, berbagai model roket peluncur dari seri Long March, lukisan dan foto yang terkait dengan kedirgantaraan.

Related Posts:

  • Tinggal di Shenzhen, belajar di HKSeorang Ibu menyisir rambut anaknya Wen Han di apartemen mereka di Futian Port di Shenzhen, Provinsi Guangdong, China selatan, Sejauh ini, sekitar 30.000 murid melakukan perjalanan melalui Pelabuhan Shenzhen setiap hari untuk… Read More
  • Jembatan di China memulai era konstruksi baru. Hampir 10 ribu jembatan baru dibangun setiap tahun di China, menghubungkan kota dan desa yang sebelumnya terisolasi. Selain memperbaiki kehidupan masyarakat setempat secara signifikan, jembatan mega telah menjadi simbol… Read More
  • Filipina mengucapkan terima kasih kepada China untuk bantuan militernya Batch pertama bantuan militer dari China yang diserahkan ke Filipina di Pangkalan Udara Clark di Pampanga Filipina. Dan Presiden Rodrigo Duterte sangat bersyukur dengan bantuan militer China. "Kepada Duta Besar Zhao, moho… Read More
  • China Sumber Pelancong Terbesar Indonesia Pulau Bali Indonesia Jumlah wisatawan asing yang mengunjungi Indonesia pada bulan Mei lalu mencatat 1,16 juta, diantaranya lebih 152 ribu atau 13% adalah wisatawan China. Dengan ini, China menjadi sumber wisatawan terbesar… Read More
  • Kereta sleeper Beijing-ShanghaiFoto yang menunjukkan interior kereta peluru D312, yang melayani jalur Shanghai ke Beijing, di Beijing South Railway Station di Beijing, ibukota China. Kereta tidur Beijing-Shanghai yang baru, yang dilengkapi dengan kabin pri… Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.